Sebagaimana telah disampaikan Pengumuman Hasil Penelitian Berkas Administrasi Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota Periode 2023-2028. Bersama ini Tim Seleksi Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota di Wilayah Provinsi Jawa Barat mengumumkan Pelaksanaan Tes Tertulis, sebagai berikut:
BANDUNG - Bawaslu Jabar Bacakan tiga putusan Penyelesaian Dugaan Pelanggaran Administratif Pemilu. KPU Kabupaten Bandung dan KPU Kabupaten Purwakarta terbukti melakukan pelanggaran, Jum'at (23/6/23).
Anggota Bawaslu Kabupaten Bandung, KPU Kabupaten Bandung beserta Stakeholder dan perwakilan Partai Politik menghadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPT Pada Tahapan Pemilu 2024, Rabu (21/06/23)
Berdasarkan Keputusan Ketua Bawaslu Nomor 173/KP.01/K1/05/2023 tentang Pedoman Pelaksanaan Pembentukan Bawaslu/Panwaslih Kabupaten/Kota Masa Jabatan 2023-2028, terdapat ketentuan untuk dilakukan perpanjangan masa pendaftaran terkait jumlah pendaftar kurang dari 8 (delapan) kali kebutuhan atau ket